22 Perbedaan Orang Kaya Dan Orang Miskin (part. 2)

Ini adalah lanjutan dari postingan sebelumnya…

22 Perbedaan Orang Kaya Dan Orang Miskin (part. 1)

Perbedaan orang kaya dan orang miskin adalah:

12. Orang kaya bersedia untuk mempromosikan diri mereka dan nilai-nilai mereka, orang miskin berpikir negatif tentang penjualan dan promosi
Percaya atau tidak, mayoritas orang-orang kaya di dunia adalah penjual yang handal. Contohnya adalah Bill Gates. Ia adalah seorang penjual software yang handal. Hanya saja ia mampu menciptakan daya ungkit untuk melipatgandakan penghasilannya. Ketimbang menjual dari rumah ke rumah, ia memilih untuk bekerjasama dengan perusahaan laptop. Sehingga setiap kali perusahaan laptop menjual sebuah laptop, maka pada saat yang sama perusahaan tersebut telah menjual microsoft windows- nya Bill Gates.Lanjutkan membaca

Skema Ponzi bukan Rezeki

Assalamu ‘alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Begitu maraknya bisnis investasi yang muncul membuat masyarakat memiliki banyak pilihan dalam berinvestasi. Mulai dari investasi yang dijalankan secara online ataupun dengan promosi langsung melalui media cetak atau majalah. Satu hal yang perlu diketahui, bisnis melalui investasi banyak menggunakan skema ponzi. Skema Ponzi ini juga yang muncul pada kasus MMM dan First Travel.

Apa itu Skema Ponzi?

Adalah Charles Ponzi, pria kelahiran Parma, Italia, 1881, sangat populer lantaran konsep bisnisnya yang berbau kriminal. Skema Ponzi merupakan modus investasi palsu yang membayarkan keuntungan kepada investor dari uang mereka sendiri atau uang yang dibayarkan oleh investor berikutnya.Lanjutkan membaca

12 Pintu Rezeki

Rezeki, satu kata yang selalu dihubungkan dengan harta. Rezeki sebenarnya bukan hanya uang, melainkan juga kesehatan, jodoh, umur yang panjang, bertemu dengan kerabat. Rezeki memiliki arti yang sangat luas. Bagi Anda yang ingin rezeki bertambah, bisa membuka salah satu dari 12 pintu rezeki yang disediakan.

1. Rezeki Yang Telah dijamin.

“Tidak ada satu mahluk melatapun yang bergerak di atas bumi ini yang tidak dijamin Allah rezekinya”
(Q.S.11:6)
Lanjutkan membaca